Sebanyak 98 Orang ' Se-Kec Sungai Rotan di Lantik PTPS

SUNGAI ROTAN _ Panwascam Kecamatan Sungai Rotan melantik 98 orang petugas pengawas Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Aula Kantor Camat Sungai Rotan Senin (22/1).

Camat Sungai Rotan Miswanto St MM, mengatakan, petugas pengawas TPS yang dilantik langsung dilanjutkan dengan bimbingan teknis. "Alhamdulilah hari ini sudah dilantik dan sekaligus langsung diberikan pembekalan apa yang harus dilakukan dan apa yang tidak boleh dilakukan selaku  petugas pengawas TPS," katanya. 

Camat menambahkan ini adalah tugas kita bersama karna tugas PTPS adalah ujung tombak dari penyelenggaraan pemilu ini, jadi tolong untuk bisa bekerja secara profesional, dan  tolong di pelajari akan hak dan tanggung jawab kita, pelajari secara cermat akan regulasi pemilu ini."Ujar camat.

Zulpadli SE MM selaku mewakili dari Bawaslu Kabupaten Muara Enim, menyampaikan agar  seluru anggota  PTPS,  bahwa hari ini adalah hari pertama anda bekerja, setelah penanda tangana SK tadi , beliau mengingatkan untuk tidak memihak kepada salah satu Paslonapn alagi berpoto bareng dari salah satu calon, jadi tolong jaga netralitas kita karena Pemilu ini kita  adalah ujung tombak dari pemilu ini, jadi saya mohon kiranya bisa melakukan tugasnya dengan baik secara profesional serta penuh tanggung jawab." Ujar Zulpadli.
Reporter |Umar Dani.