PEMDES KARANG ENDAH SELATAN MELAKUKAN BERSIH-BERSIH DI LINGKUNGAN KANTO KEPALA DESA.

Gelumbang - sultanmudatv.com
Pemerintah Desa Karang Endah Seleatan kecamatan Gelumbang, kabupaten Muara Enim, Sumsel, Jumat, 22/01/2021

Jumat pagi pukul 9 :00, seluruh pemerintah Desa karang Endah Selatan melaksanakan kegiatan bersih-bersih di depan kantor kepala desa, dalam kegiatan tersebut kepala desa hadir ke lapangan untuk memberikan contoh kepada masyarakat khususnya desa karang Endah Selatan menjaga kebersihan lingkungan yang ada.

Kepala desa karang Endah Selatan, Sopyan, kebersihan lingkungan harus diutamakan karena demi menjaga kesehatan kita bersama karena kalau lingkungan kita bersih pasti membuat kita nyaman tinggal di sekitar kita.

Liputan : Lea Candra.